kali ini saya akan membahas Cara Cepat Page One, Agar Cepat Halaman Pertama Google
step by step sesuai dengan riset dan pengalaman pribadi saya mancapai halaman pertama google,
Cara Cepat Halaman Pertama Google
- tentukan target pembaca . target pasar
- tulis article pilar yaitu minimal 1000 kata
- link article pilar di support dengan backlink article article lainnya yang sesuai dengan niche
- backlink link tersebut dengan link link dengan DA dan PA yang besar
- trus rajin update secara consisten dan original dan berikan backlink untuk tiap article pilar
- jika ada yang sudah mulai dibaca oleh goole di halaman 1 sampai 10 maka perkuat link tersebut dengan ragam backlink dan kata kunci yang sesuai dengan niche
- selalu update article pilar, kendati pun disebut article pilar karena banyaknya tulisan dan kandungan kata, namun dianjurkan untuk selalu update berkala, agar link tersebut semakin disukai google
- kamu punya banyak web dan blog ?, sudah pasti bukan, link article unggulan kamu taruh di sidebar di setiap web / blog yang kamu punya, stsssss ini effeknya sangat kuat loo,
- tidak ada salahnya kamu bertukar link dengan sahabat blogger kamu dan saling menaruh linknya di sidebar, dengan anchor teks yang direkomendasikan atau anchor teks yang sudah masuk halaman 1 sampai 10
- rutin update, dan selalu berikan backlink untuk Link unggulan kamu
- Jika ada yang mulai masuk halaman 1 sampai 10 google maka kamu harus optimalkan kata kunci yang berhubungan atau disebut dengan Latent Semantic Indexing Keywords (LSI), Related Word, misalnya menulis article maka yang berhubungan dengannya adalah, menulis makalah, cara menulis article, cara menulis, contoh tulisan thesis skripsi disertasi dan lain lainnya.
- biasakan riset keyword, coba tulis kata kunci yang ingin kamu targetkan, misalnya Cara Page One Google, maka pahami apa saja yang masuk 1 sampai 10 urutan pertama, dan pelajari masing masing judul dari setiap web.
- bersabar, google pasti akan memberikan kita halaman pertama jika kita bersabar dan rutin menulis, nanti akan ketemu turning point untuk page one, maka tinggal kita optimalkan.
- Backlink itu sangat penting maka buatlah list list backlink yang akan dituju dan rutin dalam penulisannya.
- Jika sudah menulis 1000 kata yaitu article Pillar, maka kamu selanjuntnya menulis article article pendukung minimal 300 kata dan mencantumkan link article pilar, agar lebih optimal dalam memberikan power article pilar